Arti Kode Pengiriman Lion Parcel | WISESATRAVEL.COM

Arti Kode Pengiriman Lion Parcel

Aktifitas kirim barang atau dokumen sudah menjadi hal yang biasa saat ini, perkembangan teknologi yang pesat membawa pengaruh yang luar biasa bagi pelaku bisnis online dan UMKM. Para pebisnis online dan UMKM bisa dengan mudah memasarkan produk-produknya dengan bantuan teknologi dan internet tanpa lagi terkendala wilayah dan teritorial.

baca juga : Lion Parcel Rajanya Kiriman Antar Pulau

Lion Parcel sebagai salah satu Jasa Pengiriman atau ekspedisi menjadi komponen penting dalam proses pendistribusian produk dari satu wilayah ke wilayah lainnya di seluruh pelosok Indonesia atau ke luar negeri, dengan bantuan  Lion Parcel pendistribusian produk jadi lebih efektif & efisien karena dijalankan secara profesional dengan estimasi waktu pengiriman yang sudah teruji ketepatannya.
Arti Kode Pengiriman Lion Parcel

Ada berbagai kode-kode yang biasa digunakan oleh Lion Parcel dalam proses pengiriman barang atau dokumen yang kita kirimkan. Tidak ada salahnya kita mengetahui dan memahami kode-kode tersebut, agar saat kita mengecek history pengiriman pada menu Cek Pengiriman di website resmi sedikit banyak bisa tahu Status barang yang sudah kita kirimkan.

Berikut Kode-Kode Pengiriman yang biasa digunakan Lion Parcel berserta Artinya, yuk simak infonya semoga bermanfaat :
No Kode Kiriman Arti Kode Kiriman
1 BKD Booked/ Booking Pembuatan STT
2 CNX Cancelation/ Pembatalan STT
3 CONS Consolidation/ STT Dikonsolidasikan (digabung) dalam 1 Koli
4 DEL Delivery/ Proses Pengiriman
5 DEX Barang tidak terkirim dengn alasan tertentu
6 E-CARGO STT dalam Proses E-Cargo (SMU/ AWB)
7 GTI Gateway Transit In/ Barang Masuk Bandara
8 GTO Gateway Transit Out/ Barang Keluar Bandara (didalam Pesawat)
9 HND Handover/ Barang sudah diserahkan ke Sub Konsolidator
10 MIS-ROUTE Barang tiba di kota yang salah
11 NON STI STT Non Station Transit In/ Barang dinyatakan tidak ditemukan   atau tidak masuk konsolidator
12 OUT STT sudah keluar dari Konsolidator
13 POD Proof Of Delivery/ Barang sudah diterima oleh penerima
14 PUP Pick Up/ Pengambilan Barang
15 SCRAP Barang sudah di kota tujuan.    alamat tidak ditemukan , nomer telp tidak dapat dihubungi.
16 SHORTLAND Barang yang dinyatakan tidak ditemukan atau tidak masuk kota   tujuan
17 STI Station Transit In (Barang sampai di konsolidator asal)
18 STI DEST - SC Station Transit In Destination    Sub Consolidator (Barang sampai di sub konsolidator tujuan)
19 STI-SC Station Transit In Sub Consolidator/ Barang sampai di Sub   Konsolidator
20 STI -DEST Station Transit In Destination/ Barang sampai di Konsolidator   tujuan
21 STO Station Transit Out (Barang menuju gudang bandara)
22 STT ADJUSTED STT yang diedit atau dirubah (Berat, dimensi, alamat dll)
23 STT REMOVE STT dihilangkan dari konsolidasi, SMU, atau AWB
24 TRANSIT STT sampai di kota transit
25 TRUCK STT sudah dalam proses truk booking


Bila kode Pengiriman sudah kita pahami, kini saatnya kirim produk-produk bisnis anda melalui Lion Parcel, karena hanya Lion Parcel yang selalu memberikan ONGKIR TERHEMAT, bukan lainnya

Untuk urusan Kirim Barang & Dokumen
Untuk estimasi TEPAT WAKTU
Hanya Lion Parcel Jagonya
Cek Ongkirnya
Dan Kirim melalui : 

LION PARCEL KETINTANG
WA : 081335038377
Handphone : 081335038377/ 081358422730
Telp Kantor : 031-8289194

0 Response to "Arti Kode Pengiriman Lion Parcel"

Posting Komentar