Cara Mudah Buka Bisnis Tour & Travel | WISESATRAVEL.COM

Cara Mudah Buka Bisnis Tour & Travel

Bisnis Tour & Travel menjadi salah satu bisnis yang banyak diminati karena memang peluangnya masih sangat besar bagi siapapun yang serius menjalankannya. Bisnis Tour & Travel bisa dijalankan oleh siapapun, mulai ibu rumah tangga, mahasiswa, pencari kerja, calon intepreneur atau siapa saja yang ingin memiliki usaha sendiri. Baca juga : Berhitung Peluang Bisnis Tour & Travel 

Cara Mudah Buka Bisnis Tour & Travel

Berikut Data Real yang bisa menjadi dasar bagi anda semua untuk memulai bisnis Tour & Travel :
Data & Fakta mengapa harus berbisnis Tour & Travel
Data Penumpang Pesawat 2014 : 53,4 jt  
Data Penumpang Pesawat Domistik 2015 : 50,4 jt  
Data Penumpang Kereta Api 2015 : 68,53 jt  
Data Hotel di Indonesia : 160 + 27.500 kamar hotel  
Kunjungan Wisatawan di Indonesia : 10 jt.
*Jumlahnya akan terus meningkat dari tahun ke tahun

Selain data real dan fakta diatas masih terdapat berbagai keuntungan yang bisa kita dapatkan bila kita berbisnis Tour & Travel yang mungkin tidak bisa kita dapatkan saat menjalankan bisnis lainnya, yaitu :
  • Bisnis Tour & Travel mempunyai pangsa pasar yang sangat luas, dari Aceh hingga Papua bahkan luar negeri bisa menjadi market yang potensial bagi yang menjalankan bisnis ini.
  • Menjalankan bisnis Tour & Travel mempunyai keuntungan secara langsung dari penjualan semua produk travel agen seperti tiket pesawat, kereta api, voucher hotel, dan semua lini bisnis lainnya
  • Bisnis Tour & Travel tergolong bisnis yang sangat baik, karena pembayaran kita terima di depan, setelah pembayaran kita terima baru kita proses pemesanan customer.
  • Bisnis Tour & Travel sangat fleksibel bisa dijalankan dari manapun, dari kantor, rumah, atau dari tempat nongkrong sekalipun, bisnis ini juga tidak dituntut mempunyai kantor yang mewah.
  • Selain memperoleh keuntungan yang pasti dari penjualan semua produk travel agen kita juga bisa menikmati semua harga promo untuk kita pergunakan sendiri sehingga akan terhindar dari segala bentuk penipuan. 
  • Bisnis Tour & Travel bisa kita warisankan kepada putra-putri kita tanpa mengenal batasan waktu, sehingga lebih bijaksana karena kita mewariskan sebuah konsep bisnis yang menguntungkan daripada mewariskan uang yang lambat laun akan habis seiring dengan kebutuhan hidup yang terus meningkat.

Kini membuka bisnis Tour & Travel semudah membuka laptop, komputer, atau gadget kesayangan anda, dengan jaringan internet, sebuah Sistem Travel dan printer anda sudah bisa memulai bisnis Tour & Travel dari manapun anda berada layaknya travel agen yang telah lama beroperasi. 

Saat ini membuka bisnis Tour & Travel tidak harus mengurus perijinan dan melakukan deposit ke masing-masing maskapai, yang sudah tentu akan membutuhkan biaya sangat besar. Cukup bergabung sebagai AGEN/DISTRIBUTOR dari travel yang telah berjalan anda sudah bisa memiliki Sistem Travel dan segera menjalankan bisnis Tour & Travel kapanpun anda siap.

Sistem Travel yang akan kita dapatkan bisa langsung dipergunakan untuk melayani pemesanan :
  1. Tiket Pesawat
  2. Tiket Kereta Api
  3. Voucher Hotel
  4. Antar Jemput Bandara
  5. Pendaftaran Umroh
  6. Tiket Bioskop
  7. Tiket Wahana Dunia
  8. Membuka Bisnis Pembayaran Online (PPOB)
  9. Membuka Counter Pulsa All Operator
  10. MMBC Ekspres
  11. Cargo Lion Ekspress
  12. Paket Wisata, dll

Satu sistem satu deposit untuk semua bisnis tentu akan sangat memudahkan dalam mengoperasikan dan mengelola bisnis Tour & Travel kita, sehingga kita mempunyai keleluasaan untuk mengembangkan bisnisnya tanpa harus bingung dengan sistemnya, karena kita sudah didukung oleh sistem yang hebat untuk berbisnis. Bagi sobat-sobat yang tertarik menjalankan bisnis Tour & Travel bisa langsung DAFTAR DISINI

Membuka Bisnis Tour & Travel bisa dengan mudah kita lakukan, yang sulit adalah membulatkan tekad kita untuk memulai sebuah bisnis, karena tidak semua orang memiliki keberanian untuk memulai berbisnis. Bagaimana dengan anda???

0 Response to "Cara Mudah Buka Bisnis Tour & Travel"

Posting Komentar